Você está na página 1de 2

Salam kenal buat para movie mania di seluruh Indonesia.

Ingin saling berbagi men genai masalah film dan sebagainya, silakan kontak saya di alamat "rizaladam@yahoo.com" . Terjemahan ini jauh dari sempurna. Bila Anda mendapati subtitle ini tidak sinkro n dengan film yang Anda miliki, silakan gunakan software seperti Subtitle Workshop atau yang lain untuk mencocokkannya. Sebaiknya, Anda memilih Subtitle versi 2.5 sebab versi 4 Beta mempunyai banyak error dan bug yang mengganggu. Teman-teman sekalian, baru-baru ini saya mendapati beberapa oknum yang tidak ber tanggung jawab mengupload subtitle yang saya terjemahkan untuk mencari keuntungan p ribadi. Saya temukan beberapa subtitle saya serta subtitle kawan-kawan lain diperju albelikan di beberapa situs jejaring sosial dan perkawanan. Saya dan teman-teman lai n tidak mengharapkan imbalan sepeser pun atas jerih payah kami menerjemahkan sebuah film untuk Anda semuanya. Yang kami butuhkan hanyalah pekerjaan kami diakui dan diha rgai, itu saja. Kami merasa sangat senang jika subtitle kami membantu kalian semua. Jika memang digunakan untuk tujuan komersial, minimal minta ijin dengan menghubungi kami lewat email masing-masing. Selain itu, saya menjumpai beberapa subtitle terjemahan saya yang diupload ula ng ke beberapa situs dengan mengganti nama asli penerjemahnya dan menyatakan bahwa sub title itu merupakan karyanya. Sungguh ini adalah tindakan yang benar-benar disayangkan . Buat kawan-kawan yang mendapati kasus seperti di atas, mohon hubungi kami. Saya serta kawan-kawan penerjemah lainnya akan sangat berterima kasih untuk itu. Dengan d ihargainya kerja keras kami, maka kami akan lebih bersemangat untuk menerjemahkan s ubtitle film-film lainnya dengan senang hati. SINOPSIS: Suatu malam di tahun 2003, Mark Zuckerberg duduk terpaku di depan komputer mili knya. Di benaknya berkecamuk sebuah ide yang harus segera ia wujudkan dan tak berapa lama kemudian, konsep dasar Facebook pun tercipta, meski saat itu masih belum bernam a Facebook. Tak perlu lama buat konsep ini untuk menemukan bentuknya di kalangan pen gguna internet, terutama para mahasiswa di seputar Amerika Serikat. Dalam waktu sin gkat, terciptalah apa yang kemudian menjadi revolusi dalam cara berkomunikasi. Enam tahun kemudian, Mark Zuckerberg telah memiliki 500 juta teman di situs ya

ng ia buat dan di saat yang sama Mark juga menjadi jutawan termuda saat itu. Sayangnya , tak semuanya bisa berjalan lancar. Perjalanan Mark juga diwarnai masalah pribadi dan urusan dengan hukum. Dan seperti disebutkan di atas, tak mungkin kita punya 500 jut a teman tanpa punya satu pun musuh. Ide pembuatan film THE SOCIAL NETWORK sendiri sebenarnya jauh dari kata menarik . Walaupun tak bisa disangkal bila Facebook sudah menjadi bagian dari hidup kita semua namun untuk mengikuti kisah terciptanya situs jejaring sosial ini sendiri dalam bentuk feature film yang kurang lebih berdurasi dua jam bisa jadi bukanlah ide i deal. Nyatanya, duo David Fincher dan Aaron Sorkin bisa membuktikan kalau pernyataa n itu salah. Untuk memantau subtitle film terbaru, silahkan mengunjungi blog saya di: http://rizaladam.wordpress.com/ Oh ya, bagi yang mau mendukung blog tercinta ini untuk tetap eksis, donasi dar i teman-teman semua sangat diharapkan. Tersedia link akun Paypal bagi yang ingin mem berikan donasi. Terima kasih sebelumnya. Nah, selamat menonton. Sumbawa, 15 Januari 2011

Você também pode gostar