Você está na página 1de 1

ANALISIS PROFITABILITAS PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA PERIODE JANUARI 2005 - DESEMBER 2008

NADIA PRATIWI USMANIA USMANIA, NADIA PRATIWI Pembimbing : Dr. Hj. SRI KUSRENI, SE, M.Si Return On Asset (ROA), pertumbuhan DPK, pertumbuhan pembiayaan, Non Performing Financing (NPF). ACTIVITY BASED COSTING KKB KK C 33/10 Usm a

ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi profitabilitas perbankan syariah periode Januari 2005 -.Desember 2008. Rasio profitabilitas yang dipakai dalam penelitian ini adalah return on asset (ROA), sedangkan faktor-faktor yang mempengaruhinya adalah pertumbuhan dana pihak ketiga (DPK), pertumbuhan pembiayaan, dan Non performing Financing (NPF). Metode analisis yang digunakan dalam penelitian adalah regresi linier berganda. Hasil analisis menunjukkan bahwa variabel pertumbuhan Dana Pihak Ketiga (DPK), pertumbuhan pembiayaan, Non Performing Financing (NPF) secara simultan berpengaruh signifikan terhadap Return On Asset (ROA). Pertumbuhan DPK secara parsial signifikan dan berpengaruh negatif terhadap ROA, variabel pertumbuhan pembiayaan secara parsial signifikan dan berpengaruh positif terhadap ROA, dan variabel NPF tidak berpengaruh signifikan terhadap ROA. ABSTRACT This research to analyze factors that influence profitability of islamic banking period January 2005-Desember 2008. Profitability ratio used in this research is Return On Asset (ROA), while factors that influences are third party fund growth (DPK), financing growth, and non performing financing (NPF). multiple linier regression method is used to analyze the relation among those variable. The result of analysis shows that DPK growth, financing growth, and Non performing financing (NPF) simultaneously has significant influence to the return on asset. DPK growth partially significant and has negative influence on ROA, financing growth partially significant and has positive influence on ROA, and NPF variable is not significantly influence to ROA.

Copyright 2009 by Airlangga University Library Surabaya

Você também pode gostar