Você está na página 1de 6

format

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN / LAYANAN


BIMBINGAN DAN KONSELING


FORMAT KLASIKAL TERJADWAL

I. IDENTITAS
A. Satuan Pendidikan : SMP NEGERI 3 PEKALONGAN
B. Tahun Ajaran : 2014 2015, SEMESTER 1
C. Sasaran Pelayanan : KELAS VII
D. Pelaksana : Heru Ardiyanto
E. Pihak Terkait : Siswa dan Lingkungannya

II. WAKTU DAN TEMPAT
A. Tanggal : Setember 2014
B. Jam Pembelajaran/Pelayanan : (kelas VII1 pukul 12.10)
C. Volume Waktu (JP) : kelas dialokasikan waktu 1 x 40 Menit
D. Spesifikasi Tempat Belajar : Ruang kelas VII 1

III. MATERI PEMBELAJARAN
A. Tema/Subtema : 1. Tema : Cara belajar
2. Subtema : Cara belajar yang efektif dan efisien
B. Sumber Materi :

IV. TUJUAN/ARAH PENGEMBANGAN
A. Pengembangan KES :
Agar siswa memahami arti belajar dan mau
belajar sehingga mempunyai semangat untuk
belajar
Siswa dapat meanunjukan hasil belajar dan
meningkatkan hsil belajar
B. Penanganan KES-T :
Untuk menghindarkan kemalasan belajar siswa
karna belum mengetahui makna belajar yang
sesungguhnya.

C. METODE DAN TEKNIK
A. Jenis Layanan : Layanan Orientasi Dan layanan informs (Format klasikal terjadwal.)
B. Kegiatan Pendukung : -

D. SARANA
Tidak menggunakan sarana
E. SASARAN PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN / PELAYANAN
Diperolehnya hal-hal baru oleh siswa terkait KES (Kehidupan Efektif Sehari-hari) dengan
unsur-unsur AKURS (Acuan, Kompetensi, Usaha, Rasa, Sungguh-sungguh).
A. KES
1. Acuan ( A ) : Pengetahuan siswa tentang belajar efektif dan efesien
2. Kompetensi ( K ) : Kemampuan melakukan proses pembelajaran
3. Usaha ( U ) : Mewujudkan hasil belajar yang efektif dann efesien
4. Rasa ( R ) : bertingkah laku positif karena mampu menunjukan hasil belajar efektif
5. Sungguh-sungguh ( S ) : bersungguh sungguh dalam dalam melakukan proses belajar
efektif dan efesien.

B. KES-T, yaitu menghindari sikap tidak mau melakukan proses belajar, tidak perduli
dengan pengalaman belajar

C. Ridho Tuhan, Bersyukur, Ikhlas dan Tabah :
Memohon ridho Tuhan Yang Maha Esa untuk mendapatkan hasil belajar yang baik.




F. LANGKAH KEGIATAN
A. LANGKAH PENGANTARAN
1. Mengucapkan salam dan mengajak siswa berdoa.
2. Mengecek kehadiran siswa, dan mengajak mereka berempati kepada siswa yang
tidak hadir.
3. Mengajak dan membimbing siswa untuk mengikuti kegiatan pembelajaran/
pelayanan dengan penuh perhatian, semangat dan penampilan dengan melakukan
kegiatan berpikir, merasa, bersikap, bertindak dan bertanggung jawab (BMB3)
berkenaan dengan materi pembelajaran/ pelayanan yang akan dibahas.
4. Menyampaikan arah materi pokok pembelajaran, yaitu dengan judul Cara belajar
yang efektif dan efisien
5. Menyampaikan tujuan pembahasan yaitu:
a. Siswa mampu memahami pengaruh positif terhadap pemanfaatan berbagai
sumber belajar untuk meningkatkan kegiatan belajar secara efektif
b. Siswa dapat menjelaskan arti belajar efektif dan efesien


B. LANGKAH PENJAJAKAN
1. Menanyakan kepada siswa tentang pengertian belajar efektif dan efesien
2. Meminta respon siswa tentang manfaat belajar efektif dan efesien
3. Meminta siswa mengemukakan pengalaman tentang Cara belajar yang efektif dan
efisien

C. LANGKAH PENAFSIRAN:TAHAP KEGIATAN AWAL
1. Pemimpin kelompok meresponpeserta terkait dengan topik yang telah di
kemukakan dan mengulasnya secara teratur serta menegaskan hal-hal penting yang
perlu dibahas, yaitu tentang:
- Arti belajar
- Pengalaman belajar
- Hasil belajar
- Proses belajar

2. Pemimpin kelompok menegaskan bahwa dimana pun kita berada bisa belajar,dapat
pengalaman belajar melakukan proses belajardan mendapatkan hasil belajar.


D. ANGKAH PEMBINAAN
1. Semua peserta diminta menceritakan pengalaman pada saat belajar di
kelas,dilaboratorium,perpustakaan,dan di lapangan olah raga.
2. Terhadap penyampean tersebut, setiap peserta memberikan respon cerita salah satu
temannya dengan pola penyampaian pikiran,perasaan dan sikap posiatif,seperti
memuji,menguatkan respon positif ini dikuatkan dan di tegaskan oleh pemimpin
kelompok,disertai contoh-contoh kongrit.
3. Kegiatan penyegaran berbentuk permainan atau penyajian singkat dapat dilaksanakan.
4. Diakh ir kegiatan utama perlu ada penegasan komitmen anggota kelompok berkaitan
belajar yaitu:
- Pengalam belajar
- Proses beljar
- Hasi belajar
E. LANGKAH PENILAIAN DAN TINDAK LANJUT
TAHAP KESIMPULAN DAN PENUTUP

1. Kesimpulan.
Puncak kegiatan adalah mengambil kesimpulan tentang isi pokok materi topik yang
dibahas.
2. Penilaian Hasil
Masing-masing anggota kelompokdiminta mengumpulkan hal-hal baru berkenaan
topik yang dibahas dengan pola BMB3 dalam kaitan dengan AKURS.
3. Berfikir : apaitu belajar (unsur A)
4. Merasa : Mendapatkan Pengalaman Belajar (unsur R)
5. Bersikap : Senang dengan proses belajar
6. Bertindak : Melakukan proses belajar (K&U)
7. Bertanggung jawab : Bersungguh-sungguhdemi proses belajar (S)
3. Penutupan
a. Pemimpin kelompok mengemukakan bahwa kegiatan bimbingan kelompok akan
segera di akhiri.
b. membahas rencana kegiatan lanjutan bersama anggota kelompok yang akan dilakukan
minggu depan.
c. Ucapan terima kasih pemimpin kelompok kepada anggota kelompok.
d. Doa penutup.
e. Menyayikan lagu sambil bersalaman yaitu lagu sayonara

1. Penilaian Proses
Melalui pengamatan penilaian proses pembelajaran dilakukan untuk mengukur efektifitas
pembelajaran\pelayanan dengan dinamika BMB3

2. LAPELPROG DAN Tindak Lanjut
3. Setelah kegiatan pembelajaran atau pelayanan selesai, disusunlah Laporan
Pelaksanaan Program Layanan (LAPELPROG) yang memuat data penilaian hasil dan
proses, dengan disertai arah tindak lanjutnya.
Pekalongan, september 2014
Mengetahui
Guru Pamong Guru pratekan/pplt



Dra. Dini andriani Heru Ardiyanto
NIP 19661012 199802 2 001 11130079

Mengetahui,
Kepala Sekolah



Drs. Ansyori
NIP 19600403 198012 1 001

Você também pode gostar