Você está na página 1de 2

Apa Yang Saya Ketahui Tentang Elektro dan TMJ ITS

Jurusan Teknik Elektro dan Teknik Multimedia dan Jaringan(TMJ), jika ditanya
tentang apa yang saya tahu mengenai dua jurusan tersebut, yang terlintas di benak
saya adalah sebuah hubungan kekerabatan yang sangat erat, sebuah hubungan kakak
dan adik. Hal itu karena sebenarnya Teknik Elektro ITS memiliki 5 bidang studi, yakni
Power System Engineering, Electronics Engineering, Control System Engineering,
Computer & Telematics Engineering, dan Telecomunicatoin and Mutlimedia
Engineering, sedangkan program studi TMJ adalah gabungan dari 2 Bidang Studi teknik
Elektro, yakni bidang studi Computer & Telematics Engineering dan Telecomunicatoin
Engineering. Sehingga dalam hal ini, menurut saya Elektro adalah sang kakak, dan
TMJ adalah sang adik. Sangat banyak hal atau perumpamaan yang bisa
menggambarkan hubungan antara Elektro dan TMJ, selain hubungan adik kakak,
Elektro dan TMJ bisa juga diumpamakan sebagai ibu dan anak, saling menyayangi dan
mengayomi.
Jika membicarakan tentang jurusan elektro pasti tidak ada habisnya dan secara
umum orang sudah mengetahui tentang teknik elektro, karena elektro merupakan
salah satu dari 5 jurusan baru yang dulu telah dibuat setelah teknik mesin dan teknik
sipil. Karena itu, mungkin pada esai kali ini mungkin saya lebih menekankan tentang
TMJ karena merupakan jurusan baru yang bahkan beberapa orang belum
mengenalinya termasuk saya sendiri. KEmudia menurut sepengetahuan saya, hal ini
mirip dengan kejadian beberapa tahun yang lalu, ketika Jurusan Teknik Elektro ITS
masih menjadi suatu Fakultas Teknik Elektro, dengan Program Studi barunya Teknik
Informatika ITS. Dan kini Teknik Informatika ITS telah menjadi salah satu jurusan
independen besar di ITS dibawah naungan Fakultas Teknologi Informasi (FTIf) bersama
dengan Jurusan Sistem Informasi. Walaupun TMJ merupakan jurusan baru di ITS, dan
baru memiliki satu angkatan 2013-2014, namun karena TMJ berasal dan berkembang
dari elektro, saya yakin TMJ bisa mewarisi semangat, cita-cita, dan prestasi dari arek
elektro.
Elektro dan TMJ masing-masing memiliki ciri khas tersendiri, untuk saat ini saya
hanya bisa mengatakan bahwa ciri khas dari masing-masing jurusan tersebut terletak
pada Nomor Registrasi Pelajar (NRP) dari dua jurusan tersebut. NRP terdiri atas lima
digit, angka pertama adalah kode falkultas, kedua adalah kode jurusan, dua angka
setelahnya adalah tahun angkatan, tiga angka selanjutnya adalah kode S1 dan tiga
angka terakhir adalah nomor urut angkatan. Karena elektro dan TMJ terdapat dalam
satu fakultas, maka pada NRP akan tertera 22xx xxx xx untuk elektro dan 29xx xxx xx
untuk TMJ.
Meski dikatakan TMJ dan Teknik Elektro mulai berdiri dan memiliki manajemen
sendiri, proses non-akademik dari Mahasiswa Baru TMJ masih dibawah naungan
HIMATEKTRO ITS, contoh yang bisa saya ambil salah satunya adalah pada OK2BK kali
ini, TMJ dan elektro masih bersama-sama mengikuti OK2BK dalam satu naungan, yakni
HIMATEKTRO ITS. Contoh lain bahwa elektro dan TMJ saling bersinergi adalah adanya
kegiatan gugur gunung bersama elektro TMJ, dan itu merupakan bukti bahwa TMJ dan
elektro belum dapat dipisahkan hingga sekarang.
Nama : Aden Riangga
NRP : 2214100033
Apa Yang Saya Ketahui Tentang Elektro dan TMJ ITS
Jurusan Teknik Elektro dan Teknik Multimedia dan Jaringan(TMJ), jika ditanya
tentang apa yang saya tahu mengenai dua jurusan tersebut, yang terlintas di benak
saya adalah sebuah hubungan kekerabatan yang sangat erat, sebuah hubungan kakak
dan adik. Hal itu karena sebenarnya Teknik Elektro ITS memiliki 5 bidang studi, yakni
Power System Engineering, Electronics Engineering, Control System Engineering,
Computer & Telematics Engineering, dan Telecomunicatoin and Mutlimedia
Engineering, sedangkan program studi TMJ adalah gabungan dari 2 Bidang Studi teknik
Elektro, yakni bidang studi Computer & Telematics Engineering dan Telecomunicatoin
Engineering. Sehingga dalam hal ini, menurut saya Elektro adalah sang kakak, dan
TMJ adalah sang adik. Sangat banyak hal atau perumpamaan yang bisa
menggambarkan hubungan antara Elektro dan TMJ, selain hubungan adik kakak,
Elektro dan TMJ bisa juga diumpamakan sebagai ibu dan anak, saling menyayangi dan
mengayomi.
Jika membicarakan tentang jurusan elektro pasti tidak ada habisnya dan secara
umum orang sudah mengetahui tentang teknik elektro, karena elektro merupakan
salah satu dari 5 jurusan baru yang dulu telah dibuat setelah teknik mesin dan teknik
sipil. Karena itu, mungkin pada esai kali ini mungkin saya lebih menekankan tentang
TMJ karena merupakan jurusan baru yang bahkan beberapa orang belum
mengenalinya termasuk saya sendiri. KEmudia menurut sepengetahuan saya, hal ini
mirip dengan kejadian beberapa tahun yang lalu, ketika Jurusan Teknik Elektro ITS
masih menjadi suatu Fakultas Teknik Elektro, dengan Program Studi barunya Teknik
Informatika ITS. Dan kini Teknik Informatika ITS telah menjadi salah satu jurusan
independen besar di ITS dibawah naungan Fakultas Teknologi Informasi (FTIf) bersama
dengan Jurusan Sistem Informasi. Walaupun TMJ merupakan jurusan baru di ITS, dan
baru memiliki satu angkatan 2013-2014, namun karena TMJ berasal dan berkembang
dari elektro, saya yakin TMJ bisa mewarisi semangat, cita-cita, dan prestasi dari arek
elektro.
Elektro dan TMJ masing-masing memiliki ciri khas tersendiri, untuk saat ini saya
hanya bisa mengatakan bahwa ciri khas dari masing-masing jurusan tersebut terletak
pada Nomor Registrasi Pelajar (NRP) dari dua jurusan tersebut. NRP terdiri atas lima
digit, angka pertama adalah kode falkultas, kedua adalah kode jurusan, dua angka
setelahnya adalah tahun angkatan, tiga angka selanjutnya adalah kode S1 dan tiga
angka terakhir adalah nomor urut angkatan. Karena elektro dan TMJ terdapat dalam
satu fakultas, maka pada NRP akan tertera 22xx xxx xx untuk elektro dan 29xx xxx xx
untuk TMJ.
Meski dikatakan TMJ dan Teknik Elektro mulai berdiri dan memiliki manajemen
sendiri, proses non-akademik dari Mahasiswa Baru TMJ masih dibawah naungan
HIMATEKTRO ITS, contoh yang bisa saya ambil salah satunya adalah pada OK2BK kali
ini, TMJ dan elektro masih bersama-sama mengikuti OK2BK dalam satu naungan, yakni
HIMATEKTRO ITS. Contoh lain bahwa elektro dan TMJ saling bersinergi adalah adanya
kegiatan gugur gunung bersama elektro TMJ, dan itu merupakan bukti bahwa TMJ dan
elektro belum dapat dipisahkan hingga sekarang.
Nama : Aden Riangga
NRP : 2214100033

Você também pode gostar