Você está na página 1de 8

TELAAH DAN PENGEMBANGAN KURIKULUM

Nama

: Ngurah Dwi Dharma Suputra

NIM

: 1313031056

Kelas

: III C

Jurusan

: Pendidikan Kimia

Analisis Perbandingan KD Kurikulum 2006 dengan Kurikulum 2013


Mata Pelajaran Kimia
Kelas X
No
SK
1.

Pemerdikbud KTSP 2006


KD
Keterangan

1. Memahami
struktur atom,
sifat-sifat
periodik unsur,
dan ikatan
kimia.

1.1.

Memahami
struktur atom
berdasarkan teori
atom Bohr, sifatsifat unsur, massa
atom relatif, dan
sifat-sifat
periodik unsur
dalam tabel
periodik serta

Pemerdiknas Kurikulum 2013


KI KD(3)
KI KD(4)
Keterangan
3.1
Mendeskripsikan
struktur atom
berdasarkan teori
atom Bohr, sifatsifat unsur, massa
atom relatif, dan
sifat-sifat periodik
unsur dalam tabel

4.1 Menyajikan
hasil diskusi
kelompok tentang
perkembangan teori
atom,
perkembangan tabel
periodik, struktur
atom, sifat fisik dan
sifat kimia unsur,
sifat keperiodikan

Penjelasan

menyadari
keteraturannya,
melalui
pemahaman
konfigurasi
elektron.
Membanding
kan proses
pembentukan
ikatan ion, ikatan
kovalen, ikatan
koordinasi, dan
ikatan logam
serta
hubungannya
dengan sifat
fisika senyawa
yang terbentuk

periodik serta
menyadari
keteraturannya,
melalui pemahaman
konfigurasi
elektron.

unsur.

3.2
Membandingkan
proses pembentukan
ikatan ion, ikatan
kovalen, ikatan
koordinasi, dan
ikatan logam serta
hubungannya
dengan sifat fisika
senyawa yang
terbentuk.

4.2 Menyajikan
hasil diskusi
kelompok tentang
kestabilan unsur,
struktur Lewis,
ikatan ion dan
ikatan kovalen,
ikatan kovalen
koordinasi, senyawa
kovalen polar dan
non polar, ikatan
logam dan sifat-sifat
senyawa.

1.2.

2.

2. Memahami

2.1
Mendeskripsikan
hukum-hukum
tata nama
dasar kimia dan
senyawa
anorganik dan
penerapannya
organik
dalam
sederhana serta
persamaan
perhitungan
reaksinya.
kimia
2.2. Membuktikan
(stoikiometri)
dan

KD 2.3
pada
3.3
Mendeskripsikan
tata nama senyawa
anorganik dan
organik sederhana
serta persamaan
reaksinya.

4.3 Merancang dan


melakukan
percobaan untuk
menyelidiki
kepolaran senyawa.

Kurikulum
2006 tidak
ditemukan
dalam
Kurikulum
2013

mengkomunikasi
kan berlakunya
hukum-hukum
dasar kimia
melalui
percobaan serta
menerapkan
konsep mol
dalam
menyelesaikan
perhitungan
kimia.
3

3. Memahami
sifat-sifat
larutan nonelektrolit dan
elektrolit, serta
reaksi oksidasiredukasi

4.

4. Memahami
sifat-sifat
senyawa

3.4 Memahami
hukum-hukum
dasar kimia dan
penerapan konsep
mol dalam
perhitungan kimia.

4.4 Menuliskan
reaksi kimia dengan
benar.

3.5 Memahami
sifat-sifat larutan
non-elektrolit dan
elektrolit.

4.5 Membuktikan
dan
mengkomunikasikan
berlakunya hukumhukum dasar kimia
melalui percobaan
serta menerapkan
konsep mol dalam
menyelesaikan
perhitungan kimia
sederhana.

3.6 Memahami
perkembangan
konsep reaksi
oksidasi- reduksi
serta penentuan
bilangan oksidasi
atom dalam
molekul atau ion.

4.6 Merancang dan


melakukan
percobaan untuk
mengetahui sifat
larutan nonelektrolit dan
elektrolit.

3.7
Mendeskripsikan

4.7 Menuliskan
rumus senyawa dan

3.1 Mengidentifikasi
sifat larutan nonelektrolit dan
elektrolit
berdasarkan data
hasil percobaan.
3.2. Menjelaskan
perkembangan
konsep reaksi
oksidasi- reduksi
dan hubungannya
dengan tata nama
senyawa serta
penerapannya.
4.1
Mendeskripsikan
kekhasan atom
karbon dalam

organik atas
dasar gugus
fungsi dan
senyawa
makromolekul.

membentuk
senyawa
hidrokarbon
4.2 Menggolongkan
senyawa
hidrokarbon
berdasarkan
strukturnya dan
hubungannya
dengan sifat
senyawa.

kekhasan atom
karbon dalam
membentuk
senyawa
hidrokarbon.

nama senyawa
berdasarkan konsep
bilangan oksidasi.

3.8 Menjelaskan
penggolongan
senyawa
hidrokarbon
berdasarkan struktur
dan hubungannya
dengan sifat
senyawa.

4.8 Mennyajikan
hasil diskusi
kelompok tentang
penggolongan
senyawa
hidrokarbon
berdasarkan struktur
dan hubungannya
dengan sifat
senyawa.

3.9 Memahami
proses pembentukan
dan teknik
pemisahan fraksifraksi minyak bumi
serta kegunaannya.

4.9 Mennyajikan
hasil diskusi
kelompok tentang
proses pembentukan
dan teknik
pemisahan fraksifraksi minyak bumi
beserta
kegunaannya.

3.10 Menjelaskan

kegunaan dan
komposisi
hidrokarbon dalam
kehidupan seharihari.

4.10 Menyajikan
hasil diskusi tentang
dampak positif dan
negatif pemakaian
hidrokarbon dalam
kehidupan seharihari.
4.11 Menyajikan
hasil analisis
dampak pembakaran
hidrokarbon
terhadap perubahan
iklim (peningkatan
suhu bumi).

Analisis Perbandingan KD Kurikulum 2006 dengan Kurikulum 2013


Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) Khususnya Kimia
Tingkat SMP
No
1

Pemerdiknas KTSP 2006


SK
KD
Kelas VIII
SK ke-3
3.1. Menjelaskan
Menjelaskan

konsep atom, ion

konsep

dan molekul.

partikel

3.2.Menghubungkan

materi

konsep atom, ion


dan molekul
3.3.Membandingkan
molekul unsur dan
molekul senyawa

Ket

Pemerdikbud Kurikulum 2013


KI KD (3)
KI KD(4)
3.1 Memahami sifat

4.1 Melakukan

fluida dan

percobaan untuk

menerapkannya untuk

menyelidiki

menjelaskan

tekanan cairan

transportasi darah

pada kedalaman

dalam sistem peredaran tertentu, gaya


darah serta transportasi

apung, kapilaritas,

cairan pada tumbuhan,

dan tekanan cairan

tekanan osmosis, difusi

pada ruang

pada peristiwa respirasi tertutup .


serta penerapan dalam

SK ke- 4

4.1 Mencari informasi

Memahami

tentang kegunaan dan

kehidupan sehari-hari

Ket

Penjelasan

kegunaan

efek samping bahan

3.2 Mendeskripsikan

4.2 Menyajikan

bahan kimia

kimia dalam kehidupan

zat aditif (alami dan

data, informasi,

dalam

sehari hari

buatan) dalam

dan mengusulkan

makanan dan minuman

ide pemecahan

4.2.Mengkomunikasikan

(segar dan dalam

masalah untuk

informasi tentang

kemasan), dan zat

menghindari

kegunaan dan efek

adiktif-psikotropika

terjadinya

samping bahan kimia

serta pengaruhnya

penyalahgunaan

4.3 Mendeskripsi-kan

terhadap kesehatan

zat aditif dalam

kehidupan

Bahan kimia

alami

makanan dan

dan buatan dalam

minuman serta zat

kemasan yang terdapat

adiktif-

dalam bahan makanan

psikotropika

4.4Mendeskripsikan

4.3 Membuat

sifat/pengaruh zat

laporan tentang

adiktif dan

sumber daya alam

psikotropikan

berupa unsur atau

4.5Menghindarkan diri

senyawa kimia

dari pengaruh zat adiktif

yang ada di

dan psikotropika

Indonesia

Referensi
Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan (2013) Kompetensi Dasar SMA/MA
Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan (2013) Kompetensi Dasar SMP/MTs

Você também pode gostar