Você está na página 1de 3

ASEAN

Perhimpunan Bangsa-bangsa Asia Tenggara (PERBARA) atau lebih populer dengan sebutan Association of Southeast Asia Nations (ASEAN) merupakan sebuah organisasi geopolitik dan ekonomi dari negara-negara di kawasan Asia Tenggara, yang didirikan di Bangkok, 8 Agustus 1967 melalui Deklarasi Bangkok oleh Indonesia, Malaysia, Filipina, Singapura, dan Thailand. Organisasi ini bertujuan untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi, kemajuan sosial, dan pengembangan kebudayaan negara-negara anggotanya, serta memajukan perdamaian di tingkat regionalnya. Negara-negara anggota ASEAN mengadakan rapat umum pada setiap bulan November.ASEAN diprakarsai oleh 5 menteri luar negeri dari wilayah Asia Tenggara, yaitu Indonesia, Malaysia, Thailand, Filipina dan Singapura : 1. Perwakilan Indonesia : Adam Malik 2. Perwakilan Malaysia : Tun Abdul Razak 3. Perwakilan Thailand : Thanat Koman 4. Perwakilan Filipina : Narcisco Ramos 5. Perwakilan Singapura : S. Rajaratnam

Sedangkan terdapat negara-negara lain yang bergabung kemudian ke dalam ASEAN sehingga total menjadi 10 negara, yaitu : 1. Brunei Darussalam tangal 7 Januari 1984 2. Vietnam tangal 28 Juli 1995 3. Myanmar tangal 23 Juli 1997 4. Laos tanggal 23 Juli 1997 5. Kamboja tangal 16 Desember 1998

Anggota ASEAN yang dulunya hanya lima negara di Asia tenggara, sekarang telah menjadi sepuluh negara, yaitu sebagai berikut
1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10.

Filipina negara pendiri ibu kota Manila Indonesia negara pendiri ibu kota Jakarta Malaysia negara pendiri ibu kota Kuala Lumpur Singapura negara pendiri ibu kota Singapura Thailand negara pendiri ibu kota Bangkok Brunei Darussalam bergabung pada 7 Januari 1984 ibu kota Bandar Sri Begawan Vietnam bergabung pada 28 Juli 1995 ibu kota Hanoi Laos bergabung pada 23 Juli 1997 ibu kota Vientiane Myanmar bergabung pada 23 Juli 1997 ibu kota Rangoon Kamboja bergabung pada 16 Desember 1998 ibu kota Phnom Penh

Ketua ASEAN :
1. Indonesia tahun 2011 2. Kamboja tahun 2012 3. Myanmar tahun 2014

TUGAS PKN

NAMA KELAS

: MUHAMMAD FIKRI : VI-B

Você também pode gostar