Você está na página 1de 2

E.

Keyakinan pada hari akhir


Yakin pada para nabi dan rasul adalah rukun iman ke empat. Nabi dan rasul ada perbedaan tugas utama.
Nabi menerima tuntutan berupa eahyu, akan tetapi tidak mempunyai kewajiban menyampaikan wahyu
itu pada umat manusia, sedangkan rasul adalah utusan (Tuhan) yang berkewajiban menyampaikan
wahyu yang di terima nya kepada umat manusia. Seorang rasul adalah nabi, tetepi seorang nabi belum
tentu rasul. Di alquran di sebutkan nama 25 orang nabi, di antara mereka yang berfungsi sebagai rasul
(daud, Musa, Isa, Muhammad).
Dalam alquran surat saba' 34 : 28 di jelaskan allah mengutus nabi muhammad untuk selurauh umat
manusia.
Menurut para penulis ada beberapaa alasan yang menyebabkan allah mengutus nabi muhammad
menjadi Rasul dan nabi yaitu :
1. Para nabi dan rasul yang terdahulu mempunyai risalah terbatas hanya untuk bangsa tertentu.
2. Ajaran rasul lama hilang atau di hilangkan oleh pemuka agama yang bersangkutan.
3. ajaran para rasul terdahulu hanay bersifat lokal.
Dan di jelaskan kembali dalam al quran surat al-anbiya.
Nabi muhammad adalah nabi penutup atau rasul terakhir.
Akhlak baik dan suri tauladan nya di jelaskan dalam alquran surat ahzab 33 :21 dan hasyr 59 :7
1. Amanah (dapat di percaya)
2. Siddiq (selalu benar)
3. Fatanah (Cerdas dan Bijaksana)
4. Tabligh (Menyampaikan yang harus di sampaikan)
Suri teladan yang di berikan rasulullah itu mungkin berupa perkataan (qaul), perbuatan (fi'il), serta
pendiaman (sukut).
F. Keyakinan pada hari kiamat dan pertanggung jawaban manusia di akhirat.
Keyakinan pada hari kiamat merupakan rukun iman ke lima.
Manusia bertanggung jawab atas segala perbuatan nya itu kepada allah kelak.
Pad waktu itu kelak manusia yang sudah mati akan di bangkitkan kembali dan di panggil untuk
mempertanggung jawabkan segala perbuatan nya,
di jelaskan dalam alquran surat at-Taubah 9 ayat 68.
keyakina pada hari akhir membuat manusia terbagi dalam 3 kategori :
1. manusia tidak percaya hari kiamat dan hanya memandang kehidupan dunia.
2. manusia tidak menyangkal hari kiamat, tetapi bergantung pada bantuan pihak lain untuk mensucikan
diri dan menebus dosa dosa nya.
3. manusia yang yakin kepada hari akhir dan yakin bahwa perbuatan mereka akan di perhitungkan di
hari akhir nanti.
G. Keyakinan pada Qada dan Qadar (Takdir)
Keyakinan pada Qada dan Qadar (Takdir) merupakan rukun iman ke 6 dan berasal dari sunah nabi.
di jelaskan dalam alquran surat al-baqarah ayat 285 dan alquran surat an-nisa ayat 138.
yang di maksud Qada adalah ketentuan mengenai ssuatu ketetapan tentang sesuatu,, sedangkan Qadar
adalah ukuran menurut hukum tertentu.

Dengan demikian yang dimaksud Qada dan Qadar Atau takdir adalah ketentuan atau ketetapan allah
menurut ukuran atau norma tertentu.
Untuk memmahami takdir , manusia harus hidup dengan Ikhtiar , dan tawakal

Você também pode gostar