Você está na página 1de 2

EVALUASI KESESUAIAN LAYANAN

KLINIS DENGAN RENCANA


TERAPI/RENCANA ASUHAN
Dinas
Kesehatan
Kota
Kendari

SO
P

Ditetapkan Kepala
UPTD Puskesmas
Poasia

1. Pengertian

Nomor
Dokumen

Terbit ke

No.Revisi

Tanggal
berlaku

Halaman

:1-

UPTD
Puskesmas
Poasia

Dr.H.Juriadi Paddo,
M.Kes

TTD Kepala Puskesmas :

19660303200212 1
006

Evaluasi kesesuaian layanan klinis dengan rencana terapi/ rencana asuhan


adalah suatu proses penilaian pelaksaan layanan klinis, dibandingkan

2. Tujuan

dengan rencana terapi atau rencana asuhan yang sudah direncanakan.


Agar pelayanan klinis dilaksanakan sesuai dengan rencana asuhan atau
terapi yang sudah direncanakan

3. Kebijakan

SK Kepala Puskesmas Poasia nomor

4. Referensi

Panduan Praktis Klinis Puskesmas Poasia

5. Prosedur

1.

tahun

Tim evaluasi kesesuaian layanan klinis dengan rencana


terapi/ rencana asuhan mendiskusikan metode evaluasi kesesuaian

layanan klinis dengan rencana terapi/ rencana asuhan,


2.
Petugas melakukan audit klinis dengan format yang ada dan
3.

waktu yang ditentukan


Petugas melakukan kunjungan rumah atau tempat kejadian
pasien.

4.
5.

Petugas melaporkan hasil audit klinis ke Kepala Puskesmas


Petugas melakukan telaah kasus berdasakan audit klinis

EVALUASI KESESUAIAN LAYANAN


KLINIS DENGAN RENCANA
TERAPI/RENCANA ASUHAN
Dinas
Kesehatan
Kota
Kendari

SO
P

Ditetapkan Kepala
UPTD Puskesmas
Poasia

Nomor
Dokumen

Terbit ke

No.Revisi

Tanggal
berlaku

Halaman

:2-

TTD Kepala Puskesmas :

UPTD
Puskesmas
Poasia

Dr.H.Juriadi Paddo,
M.Kes
19660303200212 1
006

tersebut dengan mengadakan siang klinik atau audit maternal perinatal.


6. Dokumen
Terkait

Rekam Medis

7. Riwayat
Perubahan
Dokumen

Tanggal
No

Yang Diubah

Isi Perubahan

Mulai
Diberlakukan

Você também pode gostar