Você está na página 1de 2

NO SUBYEKTIF OBYEKTIF MASALAH

KESEHATAN
1. Warga mengatakan setiap rumah Data yang di peroleh di RT 28 RW
memiliki jendela untuk 08 di dusun Gagak asinan
pencahayaan akan tetapi pencahayaan yang terang 18 rumah
(34%) sedangkan remang-remang
pencahayaan yang masuk kedalam
35 rumah (66%)
rumah kurang maksimal
Data yang di peroleh di RW 08 di Hambatan pemeliharaan
dusun Gagakasinan terdapat 129 rumah
Warga mengatakan banyak KK, 37 KK(52%) warga RW 08
pekarangan yang tidak di tidak memanfaatkan pekarangan,
manfaatkan dengan baik 27 KK (38%) dimanfaatkan untuk
berkebun, 5KK (7%) dimanfaatkan
untuk kandang, dan 2KK (3%)
dimanfaatkan untuk kolam
2. Warga mengatakan keluhan Data yang diperoleh di RW 08 di
tersering adalah Batuk pilek,Asam dusun GagakAsinan penyakit yang Kurang pengetahuan
urat,hipertensi, lain-lain, tidakada. diderita keluarga selama 6 bulan masyarakat tentang
terakhir adalah batukpilek 49
penyakit.
orang (24%), asam urat 18 orang
(9%), hipertensi 39 (19%)

3. Beberapa warga belum memiliki Data yang diperoleh di RW 08 di Kurang pengetahuan


jaminan kesehatan seperti BPJS dan dusun GagakAsinan yang
masyarakat tentang sumber
masih menggunakan biaya sendiri mempunyai sumber pendanaan
kesehatan keluarga yang paling pembiayaan kesehatan
untuk berobat di karenakan tidak pemerintah.
banyak menggunakan dana
sempat mengurus, kurang jamkesmas/JPS/Askin/BPJS
memahami prosedur, dan tidak sebanyak 72 orang (56%),dan
adanya biaya untuk membayar masih menggunakan umum
sebanyak 55 orang (43%),
setiap bulan

3. Warga mengatakan sebelum berobat Data yang diperoleh di RW 08 di


kepelayanan kesehatan terdekat, dusun GagakAsinan kebiasan
biasanya warga membeli obat warga sebelum berobat, Membeli Defisiensi kesehatan
obat bebas sebanyak 55 orang
bebas, dan mengkonsumsi jamu. komunitas
(43%), jamu 27 orang (21%)
tidakada 47 orang (36%)

DIAGNOSA KEPERAWATAN

1. Hambatan pemeliharaan rumah b/d kurangnya pengetahuan tentang pemeliharaan rumah dan penyakit yang
berdampak pada kemampuan pemeliharaan rumah
2. Kurang pengetahuan masyarakat tentang penyakit b/d kurangnyainformasi
3. Kurang pengetahuan masyarakat tentang sumber pembiayaan kesehatan pemerintah.
4. Defisiensi kesehatan komunitas b/d ketidaktersediaan program untuk pencegahan penyakit dan
ketidakcukupan sumberdaya (pengetahuan, sosial)

Você também pode gostar