Você está na página 1de 1

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan
Berdasarkan hasil Praktek Kerja Lapangan yang sudah di laksanakan dengan analisis
yang di lakukan pada UPT Laboratorium Kesehatan dengan pemeriksaan sampel air
bersih, maka penulis menyimpulkan bahwa :
1. Sampel air bersih yang telah di periksa tersebut tidak tercemar bakteri Coliform.
2. Jumlah totalitas bakteri Coliform dalam sampel air bersih yang di analisis
perbandingannya 5:1:1 dan di samakan hasilnya dengan tabel MPN totalnya
adalah 0 / 100 ml bakteri Coliform hasil ini membuktikan bahwa air bersih
tersebut tidak tercemar.
5.2 Saran
Berdasarkan Praktek Kerja Lapangan yang telah di lakukan, penulis menyarankan agar :
1. Dalam proses pengambilan sampel maupun pemeriksaan harus dilakukan dalam
keadaan benar-benar steril sehingga bahan pemeriksaan tidak terkontaminasi dan
hasilnya bisa sesuai dengan apa yang diharapkan.
2. Selama proses pengambilan maupun pemeriksaan sampel harus dilakukan sesuai
prosedur yang sudah ditentukan sehingga tidak terjadi kesalahan.
3. Masyarakat harus secara rutin memeriksa sampel air bersih di sekitar tempat tinggal
mereka untuk memastikan apakah air tersebut masih benar-benar bersih atau sudah
tercemar.

Você também pode gostar