Você está na página 1de 7

ANALISA KONSEP MUSLIMAH ISLAMIC CENTRE DI

KOTA SURAKARTA

A. Kondisi eksisting site

Site berada di Jl. Kol. Sutarto Jebres, merupakan lahan kosong milik PT. Sari Warna
Tekstil, batas-batas site yaitu :

 Utara : Jl. Kol. Sutarto

 Selatan : Permukiman penduduk

 Timur : Permukiman penduduk

 Barat : Permukiman penduduk

Berikut ini adalah penjelasan secara rinci mengenai kondisi site,

a. Site ada di sebelah Jl. Kol. Sutarto merupakan jalan arteri sekunder
Topografi relatif data
b. Koefisien Dasar Bangunan (KDB) = 40%-60%

c. Koefisien Garis Sempadan Bangunan = 15-20m

d. FAR = 1,5-2,25

.
Tabel Ketinggian dan koefisien bangunan

Nama Luas kapling Tinngi bangunan KDB KLB KDH


Jalan (m²) (lapis)

Jl.Kol. <500 4 lps (20m) 90 360 >5


500-<1000 5-9l ps (20-40m) 85 425-750 >10
Sutarto
1000-<2000 10-16 lps (44-70m) 70 700-1120 15
200-<3000 17-25 lps (72-104m) 65 1100-1625 15
3000-<5000 26-30 lps (108-124) 60 1560-1800 20
>5000 Max 30 lps (124m) 60 Max 1800 20
Sumber : Dinas Tata Ruang Kota Surakarta 2012

B. Konsep dan Analisa Site

Kriteria Analisa Konsep


Pencapaian a. Merespon dari

a. Main Entrance (ME) pergerakan lalu lintas


Jl. Kol. Sutarto, ME
1. Mudah dijangkau oleh dan SE terpisah untuk
kendaraan umum memudahkan dalam
maupun keluar site
2. Menyesuaikan dengan
b. ME diletakkan jauh
arah pergerakan lalu
dari titik kemacetan
lintas.

3. Jauh dari titik kemacetan


dan menghadap
langsung ke jalur utama

b. Side Entrance (SE)

1.
Orientasi Tidak menggangu main
bangunan Berdasarkan letak site
entrance (ME)
a. Orientasi dimaksudkan terhadap lingkungan
sekitar, kemungkinan
sdebagai pengarah atau orientasi bangunan di
penunjuk terhadap kegiatan arahkan ke Jl. Kol. Sutarto
yang ada pada bangunan dan jalan lingkungan.

b. Letak ME dan SE

c. Memanfaatkan kondisi iklim


View a. View dari luar site

a. View dari dalam site kemungkinan berasal


dari Jl. Kol. Sutarto dan
b. View dari luar site
jalan lingkungan.
c. Situasi lingkungan sekitar
b. View dari dalam site
berpotensi ke arah Jl.
Kol. Sutarto dan jalan
lingkungan.
Kebisingan (Noise) a.Penggunaan pagar

a. Sumber bunyi berasal dari pembatas dan vegetasi


luar site yang berdaun lebat,
berfungsi mereduksi
b. Integritas terhadap konsep
view bangunan.

c. Kenyamanan pengunjung b. Masalah kebisingan


juga dapat diatasi
dengan sistem zoning
konsep iklim a. Penggunaan sun shading sebagai

a. Arah datang sinar matahari pereduksi sinar matahari yang


masuk ke dalam bangunan
b. Arah angin
b. Penggunaan over hang pada
c. Memanfaatkan kondisi
bangunan tengan tujuan mengurangi
iklim
tampias air hujan, selokan berfungsi
mengalirkan air hujan ke riol kota.

c. Penggunaan vegetasi sebagai upaya


membelokkan arah angin dengan
tujuan mengurangi beban angin
d. Menggunakan cross ventilation
pada bangunan dan juga sebagai
upaya
untuk memberikan kenyamanan.
mendistribusikan udara yang

a. Site terletak di jalan bersih ke dalam ruangan.


Zonifikasi
a. Karakter kegiatan yang raya merupakan jalan
penghubung antar kota
beraneka ragam
b. Aktifitas sekitar site
b. Kebutuhan kenyamanan sedang karena
dalam kegiatan merupakan daerah
permukiman,
c. Tingkat kebisingan pada
lingkungan sekitar tapak perdaganagn dan
pelayanan jasa.
Sirkulasi a. Sirkulasi pengunjung

a. Kelancaran, kenyamanan, dan berupa pedestrian, jalur


kendaraan, dan drop
keamanan off
b. Pemisahan jalur sirkulasi b. Area parkir tidak
c. Zonifikasi
menganggu sirkulasi

c. Pemisahan sirkulasi
antara penjalan kaki
dan kendaraan
bermotor

C. Analisa Besaran Ruang

Kelompok Kegiatan Ta’mir Masjid


Ruang Standart Kapasitas Sumber Luas m2
R. Sholat utama 0.85m2/orang 1000 NAD 850 m2
R. Serambi 0.85m2/orang 30% x 1000 A 225 m2
R. Wudhu 0.85m2/orang 30 S 25,5 m2
R. konsultasi 3 A 12 m2
R. bimbingan 65-70 m2 32-40 tempat NAD 70 m2
Mimbar & mihrab 8 m2 1 orang S 8 m2
R. Takmir & operator 20 m2 5 orang A 20 m2

KM 1.65 x 1.35 8 NAD 17,82 m2

WC m2 x
4.95m2 9 orang x 2 NAD 42.075 m2

4.25m2
Jumlah m2 1270.3 m2
Flow 20% 254,07 m2
Total 1461,3 m2

Kelompok Kegiatan Informasi dan Komunikasi


Ruang Standart Jumlah Sumber Luas m2
Perpustakaan 300 m2 1 A 300 m2
Penerbitan buku & 150 m2 1 A 450 m2
Toko Buku
KM 1.65 x 1.35 2 NAD 17,82 m2
Penelitian
WC m2 x
4.95m2 9 orang x 2 NAD 42,075 m2

4.25m2
Jumlah m2 809,9
Flow 20% 162vm2
Total 972 m2
Kelompok Kegiatan fasilitas Publik
Ruang Standart Jumlah Sumber Luas m2
R. boutique 40m2 10 S 400 m2
Mini market 150 m2 1 A 150 m2
Food court/restoran 100 m2 2 NAD 200 m2
R. Wifi 70-80 m2 1 A 80
R. Catur/area tunggu 70-80 m2 1 A 80
Taman Air 500 m2 1 A -
Taman umum 500 m2 1 A -
Jumlah m2 910 m2

Flow 20 % 182 m2
Total 1092m2
Kelompok Kegiatan Pengembangan penunjang
Ruang Standart Jumlah Sumber Luas m2
R. Salon SPA & 70 m2 3 S 210 m2

Treatment
R. Sauna 30m2/4-6 4 NAD 120 m2

R. Fitness orang
4m2/orang 50 NAD 200 m2
R. Aerobik 4.5m2/ orang 50 x 2 NAD 450 m2
R. Yoga 5 m2/orang 30 A 150 m2
KM 1.65 x 1.35 2 NAD 17,82 m2

WC m2 x
4.95m2 9 orang x 2 NAD 42,075 m2

R.Ganti & Locker 4.25m2


50 m2 4 A 200 m2
Asrama 18 50 S 900 m2

m2/kamr/3ora
ng
Jumlah m2 2289.89 m2
Flow 20% 457.97 m2
Total 2747.86 m2
Kelompok Servis (terhitung BC)
Ruang Standart Jumlah Sumber Luas m2
R. Pompa 25 m2 1 A 25 m2
R. Gardu 15 m2 1 A 15 m2
R.Panel 15 m2 1 A 15 m2
R. Travo 15 m2 1 A 15 m2
R. Genset 25 m2 1 A 25 m2
R. Gudang 80 m2 1 A 80 m2
R. Keamanan 20 m2 1 A 20 m2
R. ground Tank 25 m2 1 A 25 m2
Jumlah m2 220 m2
Flow 20% 44 m2
Total 264 m2
Kelompok Servis Tidak terhitung BC
Ruang Standart Jumlah Sumber Luas m2
Parkir motor 2.25x0.75 m2 500 NAD 843,75 m2
Parkir mobil 2.5x5 m2 100 NAD 1250 m2
Parkir sepeda 0.5x2 m2/3 100 NAD 100 m2

Loading dock sepeda


60 m2 1 A 60 m2
Jogging Track 500 m2 1 A 500 m2
Outbond 300 m2 1 A 300 m2
Aula terbuka 200 m2 1 A 200 m2
Jumlah m2 3253,75 m2
Flow 75% 2440,3 m2
Total 5694,06m2
Kelompok Pengeolola
Ruang Standart Jumlah Sumber Luas m2
R. Pembina 30m2/orang 1 NAD 30m2
R. Kepala 30m2/orang 1 NAD 30m2
R. Wakil Kepala 30m2/orang 1 NAD 30m2
R. Sekretaris 10m2/orang 1 NAD 10m2
R. Sekretaris Subag 10m2/orang 3 NAD 30m2
R. Kabid 10m2/orang 5 NAD 50m2
R. Sekbid 10m2/orang 16 NAD 160 m2
R. Rapat 20m2/5orang 2 A 40 m2
R. Tamu 6m2/5orang 1 NAD 6m2
KM 1.65 x 1.35 2 NAD 17,82 m2

WC m2 x
4.95m2 9 orang x 2 NAD 42,075 m2

4.25m2
Jumlah m2 445,8 m2
Flow 20% 89,1 m2
Total 534,9 m2
Rekapan semua keutuhan ruang
Kelompok ruang Besaran total
Kegiatan Ta’mir Masjid 1461,3 m2
Kegiatan Fasilitas Publik 4980 m2
Kegiatan Informasi dan Komunikasi 2291,7 m2
Kegiatan Pengembangan Penunjang 2747.86 m2
Pengelola 534,9 m2
Kelompok Servis 264 m2
Jumlah Total m2 20805.09 m2

Berdasarkan RUTRK Kota Surakarta tentang peraturan pembangunan, maka


jumlah lantai dapat diketahui sebagai berikut :

Building Coverage : 40 %

FAR : 1,5-2,25 (dipilih FAR 2)


Luas Site : 25.188,2 m2

Luas total ruang : 20.805.09 m2


Site yang bisa dibangun : 0,4 x 25.188,2 m2

: 10.075,28 m2

Sisa Site untuk RTH & Parkir : 15.729,81 m2

Você também pode gostar

  • SGDFJH
    SGDFJH
    Documento2 páginas
    SGDFJH
    Resky Sa
    Ainda não há avaliações
  • Tabel
    Tabel
    Documento1 página
    Tabel
    Resky Sa
    Ainda não há avaliações
  • Tabel
    Tabel
    Documento2 páginas
    Tabel
    Resky Sa
    Ainda não há avaliações
  • Tabel
    Tabel
    Documento1 página
    Tabel
    Resky Sa
    Ainda não há avaliações
  • Tabel
    Tabel
    Documento1 página
    Tabel
    Resky Sa
    Ainda não há avaliações