Você está na página 1de 10

Analisis pendapatan nasional 4 sektor dan

multiplayer

Teori pengantar ekonomi makro

Disusun oleh:
Reza yuni Safitri
Sahrul Ivan
Zikri yarfaila

Dosen pengampu:
Qomaria, SE.,MSi.
Perekonomian terbuka
Perekonomian yang terdiri dari
sektor RT, sektor perusahaan,
sektor pemerintah dan sektor
luar negeri.
variabel macro economic pada perekonomian
terbuka variabel ekonomi makro:

Rumah tangga (sektor rumah tangga)


Perusahaan (sektor swasta/ek. dua sektor)
Pemerintah (sektor publik/ek. tiga sektor)
Luar negeri (sektor internasional/ek. Empat sektor)
Hubungan empat komponen tergambar dalam
diagram arus melingkar, yang menunjukkan
pendapatan yang diterima dan pembayaran yang
dilakukan oleh masing-masing sektor perekonomian
Pendapatan Nasional dalam
perekonomian terbuka

Besarnya pendapatan dalam perekonomian


terbuka Yaitu jumlah pengeluaran dari
sektor-sektor ekonomi.
Pengeluaran dari sektor luar negeri berupa
ekspor (X) dan impor (M).
Selisih dari nilai ekspor dan nilai impor (X-M)
adalah ekspor neto
Pendapatan Nasional
Keseimbangan (Yeq) dalam
perekonomian terbuka
Sisi pendapatan = sisi pengeluaran
Y= C + I + G + (X-M)
Suntikan = Bocoran
I+G+X = S+T+M
Angka pengganda (multiplier) pada
perekonomian terbuka
Pengeluaran impor dalam perekonomian terbuka
dibedakan;
Impor tetap/impor yang nilainya tidak tergantung
dengan variabel lain
M=M
Impor yang nilainya trgantung dari besar kecilnya
pendapatan
M = M0 + mY
Dimana
M0 adalah nilai impor apabila pendapatan sama
dengan nol
m adalah Marginal Propensity to Import
Angka pengganda (multiplier)
pengeluaran pada perekonomian terbuka
dengan impor merupakan variabel
konstan
Angka pengganda
pengeluaran dengan impor
proporsional dengan pendapatan
nasional (M=M0+mY)
Terima kasih

Você também pode gostar