Você está na página 1de 2

Analisis Bencana Tanah Longsor di Wilayah Provinsi Jawa Tengah

Rizkyah Isnaini

Magister Manajemen Bencana di Sekolah Pascasarjana Universitas Airlangga


Jl. Airlangga No.4 - 6, Airlangga, Gubeng, Kota SBY, Jawa Timur 60115

Abstract

A. Latar Belakang Masalah


Tanah longsor merupakan salah satu seringkali terjadi bencana tanah longsor.
kejadian bencana yang sering terjadi di Provinsi Jawa Tengah terletak pada
Indonesia. Kondisi geografis Indonesia koordinat geografis di antara8º 30' - 5º 40' LS
merupakan salah satu faktor penyebab dan 108º 30' - 111º 30' BT, dengan
terjadinya tanah longsor. Berdasarkan ketinggian antara 25 sampai dengan 3.296
catatan data kejadian bencana Badan meter di atas permukaan laut dan memiliki
luas wilayah 32.548,20 km persegi,
Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB)
mempunyai 29 kabupaten, 534 kecamatan,
longsor termasuk dalam bencana yang
serta 854.031.820 Desa/Kelurahan.
mematikan, karena banyak korban Provinsi Jawa Tengah merupakan
meninggal diakibatkan oleh bencana ini. kawasan yang berpotensi mengalami
Kajian dari BNPB menyebutkan bahwa 40,9 bencana tanah longsor karena bentuk
juta penduduk Indonesia tinggal di daerah morfologi yang bervariasi seperti dataran
rawan longsor. Jawa Timur memiliki 3,8 juta tinggi dan perbukitan. Sebanyak 125
jiwa yang terpapar bahaya tanah longsor. bencana tanah longsor tercatat terjadi di
Gejala umum terjadinya tanah longsor di Provinsi Jawa Tengah selama Januari 2019.
suatu wilayah secara nyata dapat dilihat Kepala Badan Penanggulangan Bencana
seperti: 1) munculnya retakan – retakan di Daerah (BPBD) Jateng, Sudaryanto, terdapat
lereng yang sejajar dengan arah tebing ;2) 24 Kabupaten atau kota yang terjadi
bencana longsor antara lain, Cilacap,
longsor terjadi setelah datangnya hujan ; 3)
Banyumas, Purbalingga, Banjarnegara,
munculnya mata air baru secara tiba – tiba ;
Kebumen, Purworejo, Karanganyar, Klaten,
4) tebing menjadi rapuh dan kerikil mulai
Kabupaten Magelang, Wonosobo. Kemudian
berjatuhan. Temanggung, Kabupaten Semarang,
Terjadinya tanah longsor dapat dipicu Kabupaten Sragen, Pati, Kudus, Jepara,
oleh curah hujan yang tinggi atau adanya Kendal, Batang, Kabupaten Pekalongan,
gempa bumi. Wilayah Indonesia yang rawan Kabupaten Tegal, Brebes, Kota Semarang
gempa mengakibatkan beberapa wilayah dan Kota Tegal
juga rawan tanah longsor. Kemiringan lereng
yang tidak ditopang oleh berbagai tumbuhan
dengan perakaran kuat mengakibatkan
daerah tersebut semakin mudah longsor.
Bahaya tanah longsor semakin tinggi bila
semakin besar harkat kemiringan lereng,
pelapukan batuan, struktur perlapisan
batuan, dan tekstur tanah menunjukkan
tingkat bahaya tanah longsor yang semakin
tinggi (Prijono, et al, 2006).
Provinsi jawa Tengah merupakan provinsi
yang terletak di Pulau Jawa. Provinsi ini

Você também pode gostar