Berita Resmi Statistik BPS Prov. Papua Barat Tahun 2009

Berita Resmi Statistik (BRS) secara nasional saat ini telah diterbitkan setiap bulannya, press release / penerbitan BRS biasanya dilakukan pada awal setiap bulan. BRS selain diterbitkan oleh BPS Pusat, juga diterbitkan oleh BPS Provinsi maupun BPS kabupaten/kota, meskipun belum merata pada semua daerah. Berikut ini merupakan koleksi BRS Provinsi Papua Barat tahun 2009. Selamat menikmati. :-D