Você está na página 1de 7

ANEKDOT

DISUSUN OLEH :
ANNISA NURHALIZAH
KELAS :

SMA PANCA BUDI MEDAN


2017 - 2018
Pengertian Anekdot

Teks Anekdot adalah cerita singkat yang


di dalamnya mengandung unsur lucu dan
mempunyai maksud untuk melakukan
kritikan. Teks anekdot biasanya bertopik
tentang layanan publik, politik, lingkungan,
dan sosial.
Ciri-ciri Anekdot
 Berupa teks yang mendekati perumpamaan
Perumpaan pada sebuah teks dengan struktur anekdot mendekati bentuk
sebuah dongeng.

 Menampilkan tokoh-tokoh atau figure yang dekat dengan kehidupan sehari-


hari atau juga orang penting
Biasanya pada sebuah teks anekdot terdapat tokoh atau figure yang ada
dalam dunia nyata dan mudah kita temui dalam keseharian.

 Memiliki sifat humoris, lucu, menggelitik, dan berbau lelucon tapi menyindir
Seperti yang sudah disebutkan sebelumnya, teks yang berupa anekdot
memang dibuat untuk memberi kritik dengan cara yang berbeda.

 Terselip kritikan atau tujuan


Mungkin ini juga dapat menjadi salah satu tujuan dari dibuatnya sebuah teks
berbentuk anekdot, di mana pembuatnya akan menyelipkan kritik dengan
cara yang lebih lucu dan mampu diterima oleh masyarakat.
Struktur Anekdot
 Abstrak, ialah bagian-bagian depan paragraf yang memiliki fungsi untuk
memberikan sebuah penjelasan yang jelas mengenai semua isi dari teks
anekdot.
 Orientasi, ialah suatu penjelasan keadaan dan suasana yang sedang terjadi di
awal cerita.
 Event, ialah penjelasan-penjelasan dari karangan sebuah cerita yang sudah
terjadi.
 Krisis, ialah problem atau masalah utama yang ada didalam teks anekdot.
 Reaksi, yakni salah satu cara untuk menuntaskan sebuah masalah yang
muncul didalam krisis.
 Koda, ialah suatu perubahaan yang terjadi kepada suatu tokoh.
 Re-Orientasi, ialah sebuah penutup atau bagian-bagian akhir dari teks
anekdot.
Kaidah Anekdot
Memakai pertanyaan dengan keterampilan
bahasa yang kreatif dan efektif atau retorik.
Menulis sesuai struktur yaitu diawali dengan bagian
abstrak dan diakhir dengan bagian koda.
Menyatakan peristiwa serta bagian dari peristiwa
menggunakan konjungsi.
Memakai kata keterangan waktu lampau.
Memakai kata predikat atau kata kerja.
Memakai kalimat yang berbau peritah.
Dibuat secara berurut dan kronologis.
Tujuan Anekdot
Untuk membangkitkan tawa bagi pembacanya.
Sebagai saran penghibur.
Sebagai saran pengkritik.
Contoh Anekdot
Alkisah di sebuah keluarga yang bahagia ada sepasang kaka
beradik yang pergi untuk berkebun, namun tiba-tiba mereka pulang
dengan tergesa-gesa.

Kakak : Mah, tolong ini gawat, adik menelan kecoa mahh !!

Mamah : Astaga kok bisa sih kak !! Bagaimana ceritanya ? Cepet


kamu panggil ayah supaya ayah bawa dokter kesini.

Kakak : Oh kalau gitu tambah menjadi masalah buuu, tunggu bentar


aja kecoanya mati, soalnya kakak udah kasih adik racun serangga
tadi 🙂

Yang ada si adik malah mati keles …

Você também pode gostar