Você está na página 1de 36

ANATOMI ORGAN

REPRODUKSI PRIA
Bagian Anatomi Fakultas Kedokteran
Universitas Lampung
SISTEM REPRODUKSI

• Sistem reproduksi pria dan


wanita berkembang dari
jaringan embrio yang
sama
• Testis berbentuk bulat
seperti telur dengan PENURUNAN TESTIS DARI
panjang sekitar 5 cm dan
lebar 3 cm dan terletak
ABDOMEN
dalam kantung skrotum
(zakar)

• Selama perkembangan
janin testis berada dekat
ginjal dan perlahan-lahan
turun

• Pada bulan ke -7 testis turun


melalui canalis inguinalis

• Undesensus testis =
kriptorkismus
MASA REMAJA

• Masa pubertas
• Ledakan hormon mengaktifkan pematangan gona 
testis

• Dimulai: 9 - 14 thn

• Abnormal awal = pubertas precoc


• Tertunda = eunuchoidism
ORGAN GENITALIS PRIA

•Eksterna
• Penis
• scrotum
•Interna
• Testis
• Epididimis
• Saluran keluar testis
• Kelenjar aksesoris
1. Testicles
2. Epididymis
3. Corpus cavernosa
4. Foreskin
5. Frenulum
6. Urethral opening
7. Glans penis
8. Corpus spongiosum
9. Penis
10. Scrotum
PENIS
• Merupakan organ silindris terletak anterior dari skrotum dan
berfungsi untuk menyalurkan sperma ke dalam vagina

• 3 kolom jaringan ereksi yang dibungkus jaringan ikat


(t.albuginea) dan ditutupi kulit
• 2 kolom dorsal = corpus cavernosum
• 1 kolom ventral di midline dan membungkus urethta = corpus
spongiosum
PENIS
• 3 bagian : radix (akar), corpus, dan glans penis
• radix penis menempel ke arkus pubis
• Corpus spongiosum memanjang membentuk glans penis pada
ujung distal.
• Uretra, yang membentang di sepanjang corpus spongiosum,
terbuka melalui lubang uretra eksternal di ujung glans penis.
Sebuah lipatan longgar kulit, disebut kulup, atau kulup, meliputi
glans penis.
SKROTUM
• Kantung kulit diluar rongga abdominopelvico dan terletak pada
pangkal penis.

• Didalamnya terdapat sepasang testis yang dibatasi oleh midline


septum

• Karena letaknya berada diluar tubuh membuat suhu testis 3C


lebih rendah bila dibandingkan suhu inti
DINDING SKROTUM
• Dalam dermis, ada lapisan
tipis otot polos dikenal
sebagai m. Dartos (t.
Dartos) Kontraksi otot ini
menyebabkan kerutan
pada kulit.
• M. cremaster : lapisan
tebal dari otot rangka
yang menurunkan dan
menaikkan testis
berdasarkan suhu atau
rangsangan seksual
SKROTUM BAGIAN DALAM
• Setiap testis tertutup
oleh tunika vaginalis,
kelanjutan dari
peritoneum yang
melapisi rongga
abdominopelvic.

• Sebuah kapsul fibrosa


mencakup setiap testis
disebut tunika
albuginea.
TESTIS
• Organ primer reproduksi pria
• Fungsi dan struktur diatur oleh hormon gonadotropin
• Fungsi :
• Kelenjar endokrin : hormon testosteron (sel leydig)
• Kelenjar eksokrin : penghasil sel sperma (tubulus seminiferus)
TESTIS
• Tunika albuginea membentuk septa (partisi) yang membagi
testis menjadi lobulus (sekitar 250)

• Setiap lobulus mengandung 3 - 4 tubulus seminiferus (eksokrin)


yang melingkar-lingkar

• Tubulus bergabung menjadi rete testis  vas eferen yang


mengangkut sperma ke epididimis
• Jaringan ikat longgar diantara tubulus tdpt endocrynocytus
interstitialis (Leydig) → endokrin
EPIDIDIMIS
• Saluran transport sperma pertama
• Caput
• Corpus
• cauda
• Mempunyai 4 fungsi :
• Transpor sperma Transport
• konsentrasi sperma
• Penyimpanan sperma
• Maturasi/pematangan sperma (khususnya di daerah cauda)
EPIDIDIMIS

• Duktus epididimis memiliki Stereosilia :


• Menyerap cairan testis
• melepaskan nutrisi untuk sperma

• Selama ejakulasi epididimis berkontraksi  sperma


ke dalam duktus deferens
SPERMATIC CORD
• Berisi struktur berjalan dari testis
ke rongga panggul melewati
kanalis inguinalis
• Isi:
• vas deferens
• nervus
• Pembuluh darah
KELENJAR AKSESORIS PRIA

1. Vesikula Seminalis
2. Glandula Prostata
3. Kelenjar Bulbo uretral (kelenjar Cowperi)
4. Kelenjar Littre
FUNGSI-FUNGSI KELENJAR
AKSESORIS
• Sekret Vesikula Seminalis 
fruktosa (sumber energi spermatozoa) untuk motilitas dan Flavin
(forensik) mendeteksi adanya semen
• Sekret Glandula Prostata (berbentuk seperti donat) 
asam sitrat (proses likuifikasi ejakulat, sumber makanan, dan memelihara
keseimbangan osmotik plasma semen), spermin ,spermidin, IgA dan IgG
(menstimulasi kehidupan spermatozoa), prostaglandin, dan enzim proteolitik
lainnya
• Kelenjar Bulbouretra ( Kelenjar Cowperi)  menghasilkan mukus bersifat
basa
• Kelenjar Littre ( kelenjar uretra) : membasahi bagian pangkal uretra.
JADI SPERMA..
• Diproduksi: tubulus seminiferus
• Disimpan: epididimis
• Diangkut melalui epididimis oleh kontraksi peristaltik ritmis
saat matur
• Epididimis Vas deferens  duktus ejakulasi (ampula vas
deferens bergabung dengan duktus dari vesikula seminalis
“duktus ejakulasi")  prostat  urethra pars prostatika
(kemudian melewati Kelenjar Cowper)  uretra pars
membranous  uretra penis
EREKSI DAN EJAKULASI
• Ereksi : parasimpatis

• Ejakulasi : simpatis
TERIMA KASIH

Você também pode gostar